Sejauh ini ada 538 WNI di Sudan yang dievakuasi dari Khartoum, ibukota Sudan, dan akan diberangkatkan ke Jeddah.
ANGGOTA Komisi I DPR RI Jazuli Juwaini mengapresiasi gerak cepat Kementerian Luar Negeri dan TNI yang segera membentuk satuan tugas dan menerjunkan tim untuk mengevakuasi warga negara Indonesia yang berada di Sudan.
"Maka respon dan gerak cepat Kemenlu dan TNI sangat kita apresiasi dan berharap seluruh WNI selamat sampai tempat aman hingga akhirnya tiba di Tanah Air," ungkap Jazuli, dalam siaran persnya, Rabu Jazuli mengungkapkan dirinya terus memantau dan mendapatkan informasi berkala terkait penanganan evakuasi WNI di Sudan, baik dari pihak Kemenlu maupun TNI.
Sebanyak 291 WNI di antaranya disebut akan diterbangkan langsung menggunakan pesawat TNI dan dijemput Satgas Evakuasi WNI di Sudan, sedangkan lainnya kemungkinan bakal dievakuasi lewat jalur laut. "Pengawalan ini sangat urgent karena yang terjadi di Sudan adalah perang militer dan paramiliter dengan potensi ancaman nyawa yang sangat besar," tandas politisi Fraksi PKS ini.Anggota DPR Dapil Banten ini berharap seluruh WNI yang tinggal di berbagai wilayah di Sudan segera terkoneksi dan terkoordinasi serta dapat dievakuasi seluruhnya secara bertahap namun tetap terukur keamanannya.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Fraksi PKS DPR Mengapresiasi Gerak Cepat Kemlu dan TNI Mengevakuasi WNI di SudanKetua Fraksi PKS DPR Jazuli Juwaini mengapresiasi gerak cepat Kemlu dan TNI mengevakuasi WNI di Sudan.
Read more »
Konflik di Sudan: Bersiap Evakuasi ke Indonesia, Ini 5 Instruksi KBRI Khartoum kepada WNI di SudanKonflik di Sudan: Bersiap Evakuasi ke Indonesia, Ini 5 Instruksi KBRI Khartoum kepada WNI di Sudan TempoDunia
Read more »
Dubes dan Konjen RI Sambut Ratusan WNI Evakuasi dari Sudan di Jeddah |Republika OnlineWNI evakuasi dari Sudan diberangkatkan dari Port Sudan.
Read more »
Komisi I DPR Apresiasi Gerak Cepat Kemlu dan TNI dalam Evakuasi WNI di SudanAnggota Komisi I DPR RI Jazuli Juwaini mengapresiasi gerak cepat Kementerian Luar Negeri dan TNI yang segera membentuk Satgas dan menerjunkan tim untuk mengevakuasi WNI yang berada di Sudan.
Read more »
827 WNI Dievakuasi Bertahap dari SudanEvakuasi tidak bisa dilakukan sekaligus antara lain karena keterbatasan bahan bakar untuk kendaraan pengangkut. Belum diketahui kapan 382 WNI lain bisa dievakuasi. Internasional AdadiKompas
Read more »
7 Fakta Ngeri Perang di Sudan hingga TNI Diterjunkan Evakuasi WNISimak sederet fakta terkait proses evakuasi WNI dari Sudan imbas perang yang semakin mencekam hingga terjunkan pasukan TNI tim evakuasi.
Read more »