KAI telah menjual tiket kereta. Simak syarat dan cara membeli tiket kereta mudik Lebaran.
Bagikan A- A+ Bisnis.com, JAKARTA - PT Kereta Api Indonesia telah menyediakan fasilitas pemesanan tiket sejak H-45 Lebaran. Bagi Anda yang ingin mudik, sudah bisa melakukan pemesanan tiket saat bulan Ramadan.
“Data per 6 Maret 2023 , okupansi tiket terjual rata-rata 8,77 persen. Jadi, masih banyak tiket KA yg tersedia di tanggal favorit ,” tulis KAI dalam Twitter resminya, @KAI121. 3. Masukkan stasiun awal, stasiun tujuan, tanggal keberangkatan, dan jumlah penumpang. Lalu, klik Cari5. Isi data pemesan lalu pilih kursi8. Jika sudah berhasil dibayarkan, kode booking akan diberikan
- Bisa juga dengan didampingi oleh orang tua atau orang dewasa yang telah mendapatkan vaksinasi lengkap selama melakukan perjalanan.- Jika berasal dari perjalanan luar negeri, tidak wajib vaksin
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Tiket Kereta Lebaran Masih Banyak, Baru Laku SeginiKAI menegaskan penjualan tiket kereta api untuk mudik Lebaran tahun ini masih cukup banyak tersedia.
Read more »
KAI Jual 3,5 Juta Tiket Mudik Lebaran, Bakal Ada Tambahan!Untuk melayani angkutan Lebaran ini, KAI menyediakan 3,5 juta tiket kereta. Namun demikian, KAI juga akan menyediakan tiket tambahan untuk mudik Lebaran.
Read more »
Tiket Kereta Mudik H-2 Lebaran Sudah Bisa Dipesan Mulai Hari Ini, Begini CaranyaTiket kereta mudik Lebaran keberangkatan 20 April 2023 atau H-2 sudah bisa dipesan mulai hari ini (6/3) lewat website KAI, apps KAI Access, dan mitra KAI.
Read more »
KAI: Hingga 6 Maret penjualan tiket angkutan Lebaran mencapai 175.000KAI mencatat penjualan tiket angkutan Lebaran sejak 26 Februari hingga 6 Maret 2023 mencapai sekitar 175 ribu tiket atau 15 persen dari 800 ribu tiket yang disediakan saat ini.
Read more »
KAI: 184.551 Tiket Kereta Api Lebaran Sudah TerjualPada periode angkutan Lebaran 2023, KAI telah menyediakan sekitar 3,5 juta tiket kereta api yang terdiri dari tiket KA Jarak Jauh dan tiket KA Lokal.
Read more »
KAI Jember Sediakan 168.960 Tiket untuk Angkutan Lebaran 2023PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 9 Jember, Jawa Timur, menyediakan sebanyak 168.960 tiket untuk melayani calon penumpang selama masa angkutan Lebaran 2023.
Read more »