Pelatih Indra Sjafri mengungkap sosok dibalik kemenangan Timnas Indonesia U-24.
Ia juga melemparkan ucapan rasa terima kasih kepada klub-klub tersebut usai memenangi laga malam tadi.
Menurutnya, klub-klub BRI Liga 1 sudah bekerja dengan sangat baik akhir-akhir ini. Klub-klub telah berhasil membina para pemainnya dengan sangat baik. "Terima kasih buat semua klub dan semua pelatih klub yang telah memberikan pemainnya buat Timnas Asian Games, dan telah melatih dan membantu Timnas dalam meningkatkan kualitas kemampuan pemain muda Indonesia," ujar Indra Sjafri dilansir dari laman resmi PSSI.
Kini, Indra Sjafri menatap pertandingan kedua melawan Taiwan yang digelar di Stadion Zhejiang Normal University, China.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Timnas Indonesia Kalahkan Kirgistan, Indra Sjafri Yang Catatkan Rekor Puji Dampak Kompetisi IndonesiaKemenangan 2-0 atas Kirgistan menjadi awal kiprah timnas Indonesia pada Asian Games 2022.
Read more »
Indra Sjafri: Permainan Timnas U-24 Indonesia Tunjukkan Kualitas Kompetisi Klub yang BaikPelatih timnas U-24 Indonesia akui permainan anak asuhnya semalam menunjukkan kompetisi liga di dalam negeri semakin ketat dan kompetitif.
Read more »
Timnas U-24 Indonesia Kalahkan Kirgistan, Indra Sjafri Catat 8 Kemenangan BeruntunPelatih Indra Sjafri kini mencatatkan delapan kemenangan beruntun usai membawa timnas U-24 Indonesia mengalahkan Kirgistan.
Read more »
Indra Sjafri Ungkap Sulitnya Kondisi Timnas Indonesia U-24 Sebelum Hajar Kirgistan"Bisa dibayangkan, kami langsung berkumpul di China. Tidak ada pemusatan latihan di Indonesia," kata Indra Sjafri.
Read more »
Indra Sjafri Sebut-sebut Nama Hugo Samir Setelah Timnas Indonesia U-24 Tumbangkan KirgizstanPelatih Timnas Indonesia U-24, Indra Sjafri sebut-sebut nama pemain muda Hugo Samir setelah menumbangkan Krigizstan 2-0 dalam laga Grup F di Hangzhou, China
Read more »
Timnas Indonesia U-24 Menang Atas Kirgiztan, Indra Sjafri Senggol Klub BRI Liga 1Indra Sjafri menyenggol klub BRI Liga 1 usai Timnas Indonesia U-24 menang atas Kirgiztan.
Read more »