ren positif pasangan ganda campuran Indonesia, Marwan Faza/Jessica Maya Rismawardani, terus berlanjut pada Indonesia Masters 2023 Super 100.
BOLASPORT.COM - Tren positif pasangan ganda campuran Indonesia, Marwan Faza/Jessica Maya Rismawardani, terus berlanjut pada Indonesia Masters 2023 Super 100 dengan melaju ke semifinal.
Pada pertandingan ini pasangan rangking ke-127 dunia itu sempat kehilangan fokus pada gim pertama seusai tertinggal dengan skor 15-21. "Senang rasanya bisa meraih kemenangan dan melangkah ke semifinal. Pada pertandingan ini kami mencoba mengontrol permainan dengan bermain lebih sabar," kata Marwan dalam siaran resmi PBSI.
"Momentum kemudian berbalik saat kami menemukan bentuk permainan terbaik di gim kedua dan berlanjut hingga gim ketiga," ujar Jessica.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
- Tunggal Putra Indonesia Berguguran, Tommy Sugiarto yang Sudah Senior Masih Jadi AndalanSektor tunggal putra Indonesia pada Indonesia Masters 2023 Super 100 menyisakan Tommy Sugiarto yang sudah senior.
Read more »
Indonesia Masters 2023 Super 100 - Ester Ikuti Jejak Komang, Tommy Belum TertahanPebulu tangkis tunggal putri Indonesia, Ester Nurumi Tri Wardoyo, mengikuti jejak Komang Ayu ke perempat final Indonesia Masters 2023 Super 100.
Read more »
Indonesia sisakan dua ganda putra di BNI Indonesia Masters 2023Indonesia menyisakan dua pasangan ganda putra yaitu Muhammad Al Farizi/Nikolaus Joaquin dan Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani pada turnamen ...
Read more »
Link Pembelian Tiket Piala Dunia U-17 2023 Resmi Dibuka FIFA, Buruan Sikat!Piala Dunia U-17 2023 akan berlangsung di Indonesia pada 10 November hingga 2 Desember 2023.
Read more »
Ganda Campuran Marwan/Jessica Rebut Tiket Semifinal Indonesia Masters 2023Marwan Faza/Jessica Maya Rismawardani memastikan tiket ke semifinal Indonesia Masters 2023 usai mengalahkan wakil Thailand.
Read more »
Zaidan/Felisha ke babak 16 besar BNI Indonesia Masters 2023Pasangan ganda campuran Indonesia Zaidan Arrafi Nabawi/Felisha Alberta Nathaniel Pasaribu melangkah ke babak 16 besar turnamen bulu tangkis BNI Indonesia ...
Read more »