IHSG berada di posisi 6.624,10 pada akhir sesi I, melemah 0,81 persen atau 54,13 poin, sementara saham GOTO BBRI dan TLKM rontok dengan parkir di zona merah.
Bagikan Facebook Twitter WhatsApp Linkedin Telegram A- A+ Bisnis.com, JAKARTA – Indeks Harga Saham Gabungan melemah pada sesi I perdagangan hari ini, Senin seiring dengan rontoknya saham GOTO, BBRI dan TLKM.
Saham terlaris pagi ini GOTO, BBRI dan TLKM parkir di zona merah dengan turun masing-masing 6,90 persen, 1,02 persen dan 1,23 persen. “Tampaknya kekhawatiran pelaku pasar terhadap kondisi sektor keuangan di AS masih cukup besar meskipun regulator di AS juga telah melakukan sejumlah langkah untuk menjaga stabilitas sektor keuangan di AS,” tulis Phintraco.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
IHSG Dibuka Melemah, BYAN dan GOTO Jadi PemberatIHSG mengawali perdagangan awal pekan dengan dibuka melemah 0,18 persen ke level 6.668,09.Sejumlah saham seperti BYAN dan GOTO terpantau terkoreksi.
Read more »
Perolehan Laba Bersih Awal 2023: BCA (BBCA) Lampaui BRI (BBRI)Sepanjang 2022, laba bersih BRI (BBRI) secara individu lebih tinggi dibandingkan dengan BCA (BBCA)
Read more »
Kondisi Saham BBRI Hingga BBCA di Tengah Musim Dividen dan Kabar Bangkrutnya SVBDalam sepekan terakhir emiten bank diwarnai sentimen dari bangkrutnya Silicon Valley Bank (SVB) dan stimulus dari pembagian dividen.
Read more »
5 Emiten Tebar Dividen, Simak Jadwal Cum DateESSA, BBNI, BBRI, BMRI, dan BBTN telah mengumumkan jadwal pembagian dividen.
Read more »
Genjot Target Kredit UMKM, Ini Strategi Ala BRI (BBRI) dan Maybank Indonesia (BNII)PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. (BBRI) dan PT Bank Maybank Indonesia Tbk. (BNII) pun menyiapkan strategi memupuk besar bisnis pembiayaan UMKM.
Read more »
Terciduk! Ini 'Bandar' yang Borong Saham GOTO Rp 3 TGOTO diborong Rp 3 triliun di detik akhir pekan lalu
Read more »