IHSG diproyeksi menguat menguji harga 6.750 pada perdagangan hari ini Selasa, (4/7/2023). Saham GOTO, UNVR, INDY, dan PTBA berpotensi cuan.
Bagikan Facebook Twitter WhatsApp Linkedin Telegram Tautan Tersalin A- A+ Bisnis.com, JAKARTA — Indeks Harga Saham Gabungan diproyeksi menguat menguji harga 6.750 pada perdagangan hari ini Selasa, . Saham GOTO, UNVR, INDY, dan PTBA berpotensi cuan.
"Meski IHSG berpeluang melakukan koreksi teknikal [pullback], namun selama bertahan di atas garis MA20 maka berpeluang untuk kembali melakukan rebound dan menguji resistance garis MA100-nya," ujar Wafi dalam riset, Selasa, . Selanjutnya, PT Unilever Indonesia Tbk. terlihat melakukan rebound dan breakout resistance garis MA5 disertai volume. Selama bertahan di atas garis MA5 maka berpeluang untuk kembali menguat dan menguji resistance garis MA20 sekaligus resistance bearish channel-nya.
RHB Sekuritas merekomendasikan buy untuk saham INDY di area sekitar Rp1.920 dengan target jual di Rp2.040 hingga Rp2.220. Sementara itu cut loss di level Rp1.900.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Kayak GOTO, Investor Bakal Lock Up Saham Akseleran 3 TahunPara pemegang saham perusahaan fintech peer to peer lending PT Akselerasi Usaha Indonesia Tbk alias Akseleran Group berncana untuk mengempit atau Lock-Up Saham
Read more »
IHSG Berakhir Cerah, 8 Saham Ini Bantuin MenguatIndeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat pada perdagangan Senin (3/7/2023)
Read more »
Investor Asing Ramai Lepas 10 Saham Ini Kala IHSG MenguatIndeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup di zona hijau, pada hari perdangangan pertama semester II-2023
Read more »
Libur Panjang Usai, IHSG Pekan Depan Bakal Kebanjiran Modal?Transaksi perdagangan bursa saham Indonesia (IHSG) menjelang libur lebaran Idul Qurban cukup sepi.
Read more »
IHSG Masih Loyo Apa Kabar Reksa Dana Saham?Di era suku bunga tinggi, seperti apa kinerja reksa dana saham?
Read more »
IHSG Dipengaruhi Data Inflasi, Cermati 4 Saham Potensi CuanIHSG diproyeksi dapat menuju level 6.750 pada perdagangan hari ini Senin, (3/7/2023), seiring dengan rilis data inflasi.
Read more »