Hasil dan Klasemen Liga 1: Bali United Menang 3-1 atas Arema FC, Dewa United Kalahkan Persik Kediri TempoBola
TEMPO.CO, Jakarta - Bali United memetik kemenangan pada pekan keempat BRI Liga 1 2023-2024. Serdadu Tridatu berhasil menundukkan Arema FC di Stadion Kapten I Wayan Dipta pada Jumat, 21 Juli 2023.Kemenangan membuat Bali United naik ke peringkat keenam klasemen Liga 1. Arema FC, di sisi lain, belum menang dan merosot ke posisi ke-17.Arema FC dan Bali United bermain menyerang sejak awal. Banyak peluang tercipta, tetapi Arema FC yang lebih dulu memimpin.
Susunan Pemain UtamaArema FC: Teguh Amiruddin; Hamdi Sula, Syaeful Anwar, Asyraq Gufron, Mikael Tata, Charles Raphael, Ariel Lucero, Achmad Maulana, Samsudin, Dendi Santoso, Gustavo Almeida;Pelatih: Joko SusiloBali United: Adilson Maringa; Ardi Idrus, Elias Dolah, Kadek Arel, Ricky Fajrin, Novri Setiawan, Sidik Saimima, Ramdhani Lestaluhu, Privat Mbarga, M Rahmat, Jefferson Assis;Pelatih: Stefano CugurraDewa United vs Persik Kediri di Liga 1.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Klasemen Liga 1 Pekan Keempat: Dewa United Naik ke Puncak Klasemen Usai Tekuk Persik 3-0Hasil Liga 1 pekan keempat: Bali United mengalahkan Arema FC, sedangkan Dewa United menekuk Persik Kediri.
Read more »
Liga 1 Pekan Ini: Ada Arema FC Vs Bali United, PSM Vs PersibLiga 1 2023/2024 memasuki pekan keempat. Di antaranya ada duel antara Arema FC vs Bali United dan PSM Makassar vs Persib Bandung.
Read more »
Arema FC Berburu Kemenangan Perdana di Liga 1 saat Lawan Bali UnitedPelatih Arema FC, Joko Susilo mengatakan bahwa Bali United sedang dalam kepercayaan diri tinggi. Secara kualitas sudah tidak lagi diragukan. Dalam laga ini Arema FC
Read more »
Dewa United Rekrut Nama Bek Timnas Malaysia Jelang Penutupan Bursa Transfer - Bolasport.comDewa United FC akhirnya resmi melengkapi kuota pemain asing untuk kompetisi Liga 1 2023/2024 tepat di detik-detik akhir jelang penutupan bursa transfer paruh pertama. Tangsel Warrior resmi mendatangkan bek timnas Malaysia! Siapa? 🤔
Read more »
Link Live Streaming Dewa United vs Persik Kediri Jam 19.00 WIB: Ancaman Lini Depan Tim TamuDewa United mewaspadai ancaman lini depan Persik Kediri saat kedua tim bertemu pada pekan keempat Liga 1 2023-2024 di Stadion Indomilk, Tangerang, Banten.
Read more »
Pemain Asing Baru Dewa United: Pemain Timnas Malaysia Dari Klub Mentereng | Goal.com IndonesiaDewa United melengkapi kuota pemain asing mereka dengan bek andalan timnas Malaysia. Liga1
Read more »