Pemegang saham pengendali PT Bank Amar Indonesia Tbk. (AMAR) yakni Tolaram Group telah agresif mempertebal kepemilikan sahamnya di AMAR sejak awal tahun ini.
Bagikan Facebook Twitter WhatsApp Linkedin Telegram Tautan Tersalin A- A+ Bisnis.com, JAKARTA – Pemegang saham pengendali PT Bank Amar Indonesia Tbk. yakni Tolaram Group agresif mempertebal kepemilikan sahamnya sejak awal tahun ini. Terbaru, Tolaram memborong 35,2 juta lembar saham AMAR.
"Bahwa Tolaram telah membeli sejumlah 35.200.000 saham pada tanggal 10 April 2023," tulis Direktur Tolaram Navin Nahata di keterbukaan informasi dikutip pada Kamis . AMAR Chart by TradingView Setelah transaksi, kepemilikan saham Tolaram di AMAR menjadi 12,98 miliar lembar saham dengan porsi kepemilikan 70,63 persen.
Sebagaimana diketahui, Tolaram Group merupakan perusahaan milik T–Seven Limited. Entitas cangkang ini 100 persen memiliki Tolaram Group. Sedangkan di balik T–Seven Limited ini adalah entitas keluarga berupa discretionary trust, The Tolaram Family Trust.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Tolaram 'Jajan' Saham Bank Amar Rp 9,9 MTolaram selaku pemegang saham pengendali PT Bank Amar Indonesia Tbk. (AMAR) atau Amar Bank, menambah saham, segini nilainya
Read more »
Siap-siap! Bank Swasta Besar RI Mau Bagi DividenSejumlah bank-bank swasta telah menggelar rapat umum pemegang saham (RUPS) tahun buku 2022.
Read more »
Kinerja Meningkat, Bank Jatim Bagikan Dividen Rp797 MiliarPT Bank Pembangunan Daerah Jawa Timur Tbk atau Bank Jatim telah melaksanakan Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Tahunan Tahun Buku 2022, di Ruang Bromo, Bank Jati
Read more »
Kepala Ekonom IMF Beri Warning: Bank-Bank Sedang GentingKepala Ekonom Dana Moneter Internasional (IMF), Pierre-Olivier Gourinchas, memperingatkan kenaikan suku bunga telah meningkatkan kerentanan bank.
Read more »
Jajaran Pemegang Saham BRI Terbaru, Siapa Paling Besar?Emiten pelat merah perbankan PT Bank Rakyat Indonesia Tbk. (BBRI) atau BRI melaporkan kepemilikan sahamnya, siapa saja pemiliknya?
Read more »
BRI Bayarkan Dividen Tunai Rp 34,89 Triliun Kepada Pemegang Saham |Republika OnlineIni sesuai keputusan RUPST 2023 bahwa rasio pembayaran dividen 85 persen dari laba.
Read more »