Harga emas pekan lalu, melonjak hingga ke level tertinggi dalam 11 bulan karena krisis perbankan
Bagikan Facebook Twitter WhatsApp Linkedin Telegram A- A+ Bisnis.com, JAKARTA - Harga emas pekan lalu, melonjak hingga ke level tertinggi dalam 11 bulan karena krisis perbankan memicu pembelian safe-haven serta pergerakan dolar AS yang lebih rendah.
Selain itu, emas juga diuntungkan dari spekulasi pasar bahwa The Fed mungkin akan mengakhiri siklus kenaikan suku bunganya setelah satu lagi kenaikan suku bunga 25 basis poin pada pertemuan minggu depan. "Kembalinya kecemasan tentang bank membuat harga emas naik tajam," kata Ed Moya, analis di platform perdagangan daring OANDA, dikutip dari Antara.
Pembacaan awal indeks sentimen konsumen Universitas Michigan turun menjadi 63,4 pada Maret dari 67 pada Februari, pertama kali dalam empat bulan. Para ekonom memperkirakan indeks tetap tidak berubah dari Februari.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Melesat Tajam, Harga Emas Hari Ini di PegadaianRincian harga emas hari Ini di Pegadaian, dari harga emas batangan UBS 0,5 Gram hingga harga emas Antam 1 Kg.
Read more »
Digoyang Sentimen Bank Bangkrut, Harga Emas Bakal Makin BerkilauDirektur PT Laba Forexindo Berjangka Ibrahim Assuaibi mengungkapkan jika harga emas masih bisa terus melambung.
Read more »
Naik Rp25.000, Harga Emas Antam Meroket ke Level Rp1.088.000 per GramHarga buyback atau jual kembali emas Antam dibanderol Rp977.000 per gram. Harga tersebut naik sebesar Rp25.000 dari harga pada Jumat (17/3/2023).
Read more »
Pemilik Emas Berpesta Pora, Harga Ukir Rekor demi RekorHarga emas terus terbang dan mencatat rekor demi rekor. Pada penutupan perdagangan Jumat (17/3/2023), emas ditutup di posisi US$ 1.987,93 per troy ons.
Read more »
Harga Emas Antam Menguat Rp25.000 per Gram, Pertanda Apakah Ini?Harga emas batangan 24 karat PT Aneka Tambang Tbk. (ANTM) atau Antam naik hingga Rp25.000 pada hari ini Sabtu (18/3/2023).
Read more »