Mayoritas emiten batu bara terpantau bergerak di zona hijau pada perdagangan sesi I Senin (28/8/2023), di tengah bangkitnya kembali harga batu bara dunia.
Saham batu bara Grup MNC yakni PT MNC Energy Investment Tbk memimpin penguatan saham-saham batu bara RI pada hari ini, yakni melonjak 3,33% ke posisi Rp 62/saham.
Walau begitu, kenaikan pada akhir pekan ini menunjukkan tren penguatan harga yang masih kencang akibat persediaan yang belum mampu memenuhi sisi permintaan. Batu bara melanjutkan penguatan, setelah koreksi dua hari. Pekan ini batu bara terapresiasi sebanyak 3 kali dan terdepresiasi 2 kali. Sentimen pergerakan sepanjang pekan ini datang dari China yang belum mencapai puncak musim panasnya, permintaan India yang berpotensi menguat kembali, Perancis yang mendapat izin mengelola pembangkit listrik batu bara, dan permasalahan rencana mogok kerja di tambang Australia yang mengancam pasokan gas.
Namun, situasi tak terduga dengan cuaca panas yang mencapai rekor menjadi awal perjalanan batu bara kembali menguat. Suhu mendidih bak 'neraka' ini menyebabkan warga China banyak menggunakan pendingin ruangan yang membutuhkan tenaga dari si pasir hitam.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Walau Catatkan Rekor, Harga Batu Bara Tak Berdaya Pekan Ini!Harga batu bara masih terkoreksi sepekan walau mencatatkan rekor rally terpanjang.
Read more »
Video: PLTU Batu Bara Bakal Dipensiunkan, Inikah Dampaknya?PLTU Batu Bara Bakal Dipensiunkan, Inikah Dampaknya?
Read more »
Tindakan hukum dilakukan pascaledakan tambang batu bara di ChinaKepolisian Provinsi Shaanxi, China mengambil tindakan hukum terhadap tujuh orang pascainsiden ledakan tambang batu bara yang menewaskan 11 orang dan melukai ...
Read more »
Tambang Batu Bara di Vietnam Runtuh, Empat TewasEmpat orang tewas saat tambang batu bara di daerah pusat pertambangan Quang Ninh, Vietnam runtuh, kantor berita Reuters melaporkan mengutip surat kabar pemerintah, Thanh Nien. Thanh Nien melaporkan bahwa kecelakaan terjadi pada Sabtu (26/8) di tambang batu bara yang dioperasikan oleh Perusahaan...
Read more »
Bahaya, Titik Panas Dampak Tambang Batu Bara Ilegal Muncul di Pinggir IKN NusantaraMenurut hasil identifikasi, ada ribuan hektare area di pinggiran kawasan IKN Nusantara yang dipakai untuk kegiatan penambangan tak berizin. Aktivitas tambang ilegal ini memunculkan titik panas.
Read more »
Terkuak! Bukan PLTU, Ini Si Biang Kerok Polusi Udara JakartaPenyebab utama pencemaran kualitas udaranya adalah kendaraan, bukan PLTU batu bara.
Read more »