Gendut Dony sebut Bhayangkara FC sudah lupakan kekalahan dari PSM Makassar
Dikutip dari situs resmi Liga Indonesia, Kamis, Gendut Dony mengakui ketangguhan Persib Bandung di bawah asuhan Luis Milla, namun lini depan Bhayangkara FC siap mengeksploitasi lini pertahanan Maung Bandung.tentunya perubahan besar di Persib, tapi kita sudah mempelajari dan menganalisa beberapa pertandingan Persib dan itu akan jadi modal kita untuk memberi perlawanan pada Persib," ujar Gendut Dony.
Soal pertandingan yang kini dijalankan pada bulan Ramadhan, mantan penyerang Timnas Indonesia itu mengakui para pemainnya membutuhkan adaptasi, terutama yang beragama Islam. Meski begitu, Gendut Dony memastikan pemain-pemain Bhayangkara FC telah berkomitmen untuk memberikan yang terbaik pada pertandingan nanti."Tentunya ini ada perubahan, apalagi ini dilaksanakan di bulan Ramadan dan di minggu pertama, di hari kedua puasa," ungkap Gendut Dony.
"Ada sedikit perubahan, saya yakin dengan tim yang ada sudah berkomitmen untuk memberikan yang terbaik dalam pertandingan," pungkasnya. Bhayangkara FC berambisi untuk bangkit ketika menghadapi Persib Bandung setelah pada pekan sebelumnya harus takluk dari PSM Makassar dengan skor 1-3.Indonesia dengan torehan 44 poin dari 30 pertandingan yang sudah dijalani.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Diejek Gendut, Rebecca Klopper Ngeri Pamer Abs Idaman Bareng Angga YunandaRebecca Klopper memperlihatkan tubuh idealnya dengan abs pada perut yang jadi idaman banyak perempuan di luar sana. Seolah ia ingin mematahkan tudingan netter yang mengatainya gendut.
Read more »
Luis Milla Sebut Bhayangkara FC Tim yang BerbahayaPelatih Persib Bandung Luis Milla menilai Bhayangkara FC berubah menjadi klub yang berbahaya di putaran kedua Liga 1 ini.
Read more »
Jadwal BRI Liga 1 Jumat, 24 Maret 2023: Ada Laga Tunda Persib Bandung vs Bhayangkara FCPada Jumat, 24 Maret 2023, ada tiga pertandingan laga tunda BRI Liga 1 yang dimainkan berbarengan mulai 20.30 WIB.
Read more »
Beredar Kampanye Larang Pejabat Sulsel Hadir Dukung PSM Makassar Vs BorneoDiketahui dalam laga melawan Borneo FC, PSM Makassar berpeluang besar menyegel gelar juara Liga 1.
Read more »
Potensi Duet si Kembar PSM Gusur Peran Pemain Aboard di Timnas Indonesia - Tribunnews.comPratama Arhan dan Asnawi Mangkualam posisinya terancam karena kedatangan duo kembar milik PSM Makassar di Timnas Indonesia.
Read more »
Jika Persib dan Persija Terpeleset, PSM Makassar Juara Liga 1PSM Makassar punya peluang besar juara Liga 1 2022-2023 bahkan tanpa bermain pekan ini.
Read more »