Erick Thohir Lihat Hal Positif dari Sepak Bola Putri PON XXI 2024

PSSI News

Erick Thohir Lihat Hal Positif dari Sepak Bola Putri PON XXI 2024
Erick ThohirPONPON XXI 2024
  • 📰 KompasBola
  • ⏱ Reading Time:
  • 61 sec. here
  • 10 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 52%
  • Publisher: 68%

Ketum PSSI, Erick Thohir, melihat sejumlah hal positif dari sepak bola putri PON 2024. Ia menyebut fasilitas memadai jadi kunci membangun kompetisi.

Stadion Mini Pancing Deli Serdang Sumatera Utara salah satu venue yang digunakan untuk penyelenggaraan cabang olahraga sepak bola putri PON XXI 2024.Secara umum, ia juga menilai baik perhelatan PON XXI 2024 yang untuk pertama kalinya digelar dengan sistem dua tuan rumah."Khususnya dengan sepak bola atau olahraga lain yang bisa membuat masyarakat satu sama lain saling mendukung," ujar Erikc Thohir.

Selain itu, Erick Thohir juga memuji stadion yang digunakan untuk cabor sepak bola putri.Laga final sepak bola putri PON XXI 2024 Aceh-Sumut disebut menjadi salah satu pertandingan dengan rekor penonton terbanyak di sepanjang sejarah PON.Menurut Erick Thohir, keberadaan stadion dengan fasilitas memadai menjadi salah satu kunci dalam membangun kompetisi, tak terkecuali sepak bola putri.

"Jadi sangat cukup, tidak terlalu mewah. Kalau daerah-daerah bisa membangun fasilitas seperti ini , kita tidak perlu kemewahan" kata Erick Thohir.Ketua Umum PSSI saat menyaksikan final sepak bola putri PON XXI 2024 Aceh-Sumut antara DKI jakarta melawan Jawa Barat yang berakhir dengan skor 0-3 di Stadion Mini Pancing Deli Serdang, Sumatera Utara, Sabtu sore.

PSSI memang memiliki program untuk melakukan pembinaan prestasi sepak bola putri di semua level, termasuk pembentukan liga profesional. "Kami masih fokus untuk timnas putri U17, U20, dan di atasnya. Soal liga tetap kita rancang setelah 2026-2027 karena tidak mungkin kita paksakan memutar liganya, jika tidak ada talenta putri dalam jumlah banyak," tutur Erick Thohir, pria yang juga menjabat sebagai Menteri BUMN itu.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

KompasBola /  🏆 10. in İD

Erick Thohir PON PON XXI 2024 Erick Thohir Medan Ketua Umum PSSI PON XXI 2024 Aceh-Sumut

Philippines Latest News, Philippines Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Tonton Final Sepak Bola Putri PON 2024, Erick Thohir Puas Kekuatan Mulai MerataTonton Final Sepak Bola Putri PON 2024, Erick Thohir Puas Kekuatan Mulai MerataErick Thohir terkesan dengan dua hal saat menonton final sepak bola putri PON 2024.
Read more »

Erick Thohir Bakal Usut Tuntas Aksi Pukul Wasit di PON 2024Erick Thohir Bakal Usut Tuntas Aksi Pukul Wasit di PON 2024Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengecam keras kontroversi di laga sepak bola putra Pekan Olahraga Nasional (PON) Aceh-Sumatera Utara 2024.
Read more »

PSSI Bakal Usut Pemukulan Wasit di PON 2024 dan Beri Sanksi Terberat, Erick Thohir: Memalukan!PSSI Bakal Usut Pemukulan Wasit di PON 2024 dan Beri Sanksi Terberat, Erick Thohir: Memalukan!PSSI bakal mengusut tuntas kasus pemukulan wasit di PON 2024 Aceh-Sumatera Utara dan menjatuhkan sanksi terberat.
Read more »

Sudah Dapat Medali Emas Olimpiade Paris 2024, Ini Alasan Rizki Juniansyah Ikut PON 2024Sudah Dapat Medali Emas Olimpiade Paris 2024, Ini Alasan Rizki Juniansyah Ikut PON 2024Berita Sudah Dapat Medali Emas Olimpiade Paris 2024, Ini Alasan Rizki Juniansyah Ikut PON 2024 terbaru hari ini 2024-08-27 08:56:05 dari sumber yang terpercaya
Read more »

Susul Cabor Sepak Bola, Tinju PON 2024 Tuai KontroversiSusul Cabor Sepak Bola, Tinju PON 2024 Tuai KontroversiGelaran pekan olahraga nasional 2024 (PON 2024) kembali diramaikan dengan kontroversi baru.
Read more »

Jadwal Lengkap Voli PON Aceh-Sumut 2024, 10-19 September 2024Jadwal Lengkap Voli PON Aceh-Sumut 2024, 10-19 September 2024Jadwal pertandingan cabang olahraga voli indoor pada PON Aceh-Sumut 2024.
Read more »



Render Time: 2025-02-25 04:29:49