Bukan tidak mungkin jika Erick Thohir bisa mengungguli tokoh yang sudah lekat dengan NU, Khofifah Indar Parawansa, Mahfud MD hingga Muhaimin Iskandar.
Liputan6.com, Jakarta - Pengamat Politik Universitas Negeri Surabaya , Singgih Manggalaou menyatakan Menteri BUMN Erick Thohir sebagai sosok calon wakil presiden yang potensial. Selain memiliki elektabilitas tinggi, Ketua Umum PSSI itu juga sangat populer di kalangan warga Nahdlatul Ulama atau Nahdliyin.
Kepopuleran pemimpin andalan dan kepercayaan Presiden Jokowi tersebut kepada Nahdliyin tak semata-mata muncul di momen Harlah 1 Abad NU beberapa waktu lalu. Tapi, Erick Thohir juga sering kali terlihat berdiskusi dengan para Nahdliyin di berbagai kesempatan. BUMNU itu sendiri memiliki tujuan mendorong Nahdliyin agar senantiasa memiliki jiwa wirausaha dan meningkatkan kemandirian ekonomi. Melihat andil Erick Thohir untuk kalangan Nahdliyin di Jawa Timur, Singgih menegaskan popularitas Menteri BUMN tersebut semakin menunjukkan tren positif.
Pengamat Politik Universitas Indonesia Ade Reza Hariyadi menilai, hubungan dekat itu mampu mendorong keterpilihan menteri andalan dan kepercayaan Presiden Joko Widodo tersebut di tengah warga NU atau Nahdliyin untuk maju menjadi bakal calon wakil presiden pada Pemilihan Presiden atau Pilpres 2024.
Peran Erick Thohir untuk salah satu organisasi Islam terbesar di Indonesia itu terbukti dengan dibangunnya 250 Badan Usaha Milik NU .
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
PDIP: Erick Thohir, Mahfud MD hingga Ridwan Kamil Masuk Bursa Cawapres Ganjar PranowoSekretaris Jenderal DPP PDIP Hasto Kristiyanto mengungkap Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil masuk bursa cawapres Ganjar Pranowo
Read more »
SMRC: Erick, Sandi, dan AHY Unggul dalam Bursa Cawapres |Republika OnlineSMRC menempatkan Erick Thohir dan Sandi Uno sosok paling baik jadi cawapres Ganjar.
Read more »
Erick Thohir Sambangi Kantor Sri Mulyani Bahas Pildun U-17Sri Mulyani hari ini menerima kedatangan Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Erick Thohir.
Read more »
Ikuti Instruksi Erick Thohir, Persib Tiadakan Tiket untuk Suporter TamuBeritaJabar Ikuti Instruksi Erick Thohir, Persib Tiadakan Tiket untuk Suporter Tamu persib erickthohir larangansuportertamu persibbandung
Read more »
Erick Thohir Gandeng Polri Berantas Mafia Bola, Mempercepat Penindakan HukumPSSI di bawah naungan Erick Thohir, mengandeng Polri untuk mengungkapkan ada indikasi kecurangan di Liga Indonesia atau tercium adanya mafia bola.
Read more »
Ketum PSSI Gelar Rapat Perdana Piala Dunia U-17: Kini Saatnya Indonesia Menunjukkan Diri - Tribunnews.comErick Thohir mengajak seluruh pihak untuk mendukung gelaran Piala Dunia U-17. Pasalnya, ajang Piala Dunia U-17 yang diikuti 24 negara bakal disiarkan secara internasional dan ini waktunya untuk menunjukkan kepada dunia sepakbola Indonesia. (ld)
Read more »