Eks Warga Kampung Bayam Tetap Dirikan Tenda Meski JIS Persiapan Piala Dunia U-17 TempoMetro
TEMPO.CO, Jakarta - Eks warga Kampung Bayam menegaskan akan mempertahankan tenda-tendanya meski Jakarta Internasional Stadium dipersiapkan untuk gelaran Piala Dunia U-17 pada November mendatang. Mereka bakal bertahan karena memang tak punya tempat tujuan lain untuk bermukim.“Tetap kami akan bertahan, paling kami akan bergeser saja,” kata Koordinator Jaringan Rakyat Miskin Kota , Minawati, di Pengadilan Tata Usaha Negara atau PTUN, Senin 14 Agustus 2023.
Desty Luthfiani.Sekitar 40 orang warga juga tampak melakukan aksi damai sekitar pukul 09.40 WIB. Mereka kembali menyuarakan soal Pemprov DKI dan PT Jakpro tidak segera memberikan hak rusun Kampung Susun Bayam yang pernah dijanjikan.Pangkal dari masalahnya adalah tidak ada kesepakatan antara warga eks Kampung Bayam dengan PT Jakpro soal besaran uang sewa. Jakpro mematok tarif Rp 1,5 juta per bulan yang ditolak warga karena terlalu tinggi.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Tak Kunjung Tempati Rusun Dekat JIS, Eks Warga Kampung Bayam Gugat Pemprov DKI ke PTUN JakartaEks warga Kampung Bayam melaporkan Pemprov DKI dan PT Jakpro ke PTUN Jakarta. Mereka belum juga menempati rusun dekat JIS.
Read more »
Gugatan Eks Warga Kampung Bayam Diharapkan Bikin Pemprov DKI dan Jakpro Koreksi DiriEks warga Kampung Bayam resmi menggugat Pemprov DKI dan PT Jakpro. Pemerintah daerah diharapkan dapat melakukan koreksi.
Read more »
Alasan Warga eks Kampung Bayam Tolak Tawaran Pemprov DKI Pindah ke Rusun NagrakWarga eks Kampung Bayam menolak tawaran Pemprov DKI untuk pindah ke Rusun Nagrak. Menagih janji masuk ke Kampung Susun Bayam sebelah JIS.
Read more »
Belum Bisa Huni Kampung Susun Bayam, Warga Gugat Pemprov DKI-JakPro ke PTUNWarga Kampung Bayam menggugat Pemprov DKI Jakarta dan Jakpro ke PTUN karena tak kunjung mendapat hak tinggal di Kampung Susun Bayam, Jakarta Utara.
Read more »
Usai Menggusur Warga Kampung Bayam, Kini Pemprov DKI Jakarta Digugat Masalah Hak Hunian ke PTUNKembali menjadi polemik tak kunjung usai, warga Kampung Bayam menggugat Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta dan PT Jakarta Propertindo (JakPro) ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN).
Read more »
3 Alasan Warga Kampung Bayam Gugat Pemprov DKI dan JakproPihak Jakpro dan Pemerintah tidak memberikan kesempatan mendengar pendapat warga kampung Bayam.
Read more »