Ekonom Senior Rully Arya Wisnubroto memproyeksikan Bank Sentral AS atau Federal Reserve (The Fed) masih akan mempertahankan suku bunga acuan atau Fed Funds ...
Head of Corporate Secretary Ivonne Kaharu, Senior Economist Rully Arya Wisnubroto, Research Analyst Rizkia Darmawan, dan Head of Research Team Robertus Hardy dalam Media Day: September 2023 yang digelar oleh Mirae Asset Sekuritas di Jakarta, Selasa
Keputusan The Fed untuk menaikkan atau mempertahankan suku bunga acuan akan dibahas dalam rapat Federal Open Market Commitee pada 20 September 2023 mendatang. "Itu memang karena mereka sudah menaikkan secara sangat agresif dari awal bulan 2022, dari 0,25 persen, saat ini 5,5 persen. Mereka masih harus berhati-hati, karena apabila terlalu agresif menaikkan suku bunga, ini akan mempengaruhi pertumbuhan ekonomi, sementara kalau kurang agresif maka akan berdampak pada inflasi yang akan terus naik," ujar Rully.
Hal itu disebabkan oleh tingkat inflasi AS yang masih cukup tinggi di level 3,2 persen pada Juli 2023. Kemudian inflasi Indeks Harga Belanja Personal Inti AS yang saat ini tengah diawasi secara ketat juga dinilai masih tinggi. Inflasi PCE secara bertahap telah turun menjadi 4,3 persen pada Juli 2023, meskipun tercatat masih melampaui target The Fed yang sebesar 2 persen.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Ekonom proyeksikan suku bunga The Fed tetap 5,5 persen pada SeptemberEkonom Senior Rully Arya Wisnubroto memproyeksikan Bank Sentral AS atau Federal Reserve (The Fed) masih akan mempertahankan suku bunga acuan atau Fed Funds ...
Read more »
Bank Dunia Buka-bukaan Nasib Ojol CS, Ini Kata EkonomBank Dunia mengungkap kondisi driver ojol dan pekerja lepas online lain yang kesulitan membayar utang,
Read more »
India Raja Teknologi, Ekonom Sebut RI Masih 'Kagetan'India menjadi salah satu raja teknologi melalui perjalanan panjang. Ekonom sebut Indonesia bisa tiru, tapi sekarang masih 'kagetan'.
Read more »
Ekonom Yakin PalmCo Mampu Kalahkan Perusahaan Sawit Terbesar di Asia: Punya Kebun Kelas SatuEkonom Yakin PalmCo Mampu Kalahkan Perusahaan Sawit Terbesar di Asia: Punya Kebun Kelas Satu
Read more »
Ekonom: Pemilu tidak berdampak signifikan terhadap pertumbuhan ekonomiEkonom Senior Rully Arya Wisnubroto menilai bahwa periode pemilihan umum (pemilu) tidak akan berdampak signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi ...
Read more »
Larangan Jualan di TikTok Shop, Ekonom Sebut Perlu Ada PengaturanEkonom Institute for Development of Economics and Finance (INDEF), Nailul Huda menilai perlu ada pengaturan sama social commerce dengan e-commerce.
Read more »