China Ancam Eropa Jika Tarif Kendaraan Listriknya Tak Dicabut Sebelum 4 Juli 2024

Bea Impor News

China Ancam Eropa Jika Tarif Kendaraan Listriknya Tak Dicabut Sebelum 4 Juli 2024
Mobil ChinaPerang DagangKendaraan Listrik
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 61 sec. here
  • 11 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 56%
  • Publisher: 83%

Mendekati 4 Juli untuk segera terbit, bea tarif impor mobil listrik China terus mendapat respon keras dari Beijing. Perundingan dijadwalkan berlangsung.

Komisi Eropa berencana memberlakukan bea impor sementara pada kendaraan listrik yang diproduksi di China, yang dijadwalkan berlaku mulai 4 Juli mendatang.

Tarif impor tersebut melebihi tarif standar 10 persen untuk impor mobil, yang berarti itu adalah pengenaan tarif impor mobil listrik China sebanyak-banyaknya 48,1 persen. Beijing telah berulang kali meminta Uni Eropa untuk membatalkan tarifnya, dan terbuka untuk negosiasi. Pihaknya tidak lagi ingin terlibat dalam perang tarif karena masih terdampak tarif Amerika Serikat.

Jika keduanya keluar dari perundingan tanpa solusi pembatalan, China akan melakukan tindakan balasan, mengutip Global Times.Produsen Otomotif Eropa Takut Akan Tindakan Balasan ChinaPara eksekutif jenama otomotif Eropa telah memperingati UE terkait ancaman dari China. Pabrikan yang melakukan protes tersebut di antaranya adalah Mercedes-Benz, BMW, dan juga Volkswagen.

Dan Carlos Tavares, kepala Stellantis, juga menggambarkan potensi tarif terhadap kendaraan listrik China sebagai 'jebakan besar bagi negara-negara yang melakukan hal tersebut.' Disamping itu, China juga merupakan pusat manufaktur penting bagi banyak produsen mobil Eropa. Sebut saja Volkswagen, BMW, Mercedes-Benz, Tesla, Citroen, Volvo, dan masih banyak lagi. Bahkan, Volvo kini berada di bawah payung perusahaan China, yakni Geely Automobile.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Mobil China Perang Dagang Kendaraan Listrik Mobil Listrik Tarif Impor EV China Tarif Impor Mobil China Tarif Impor Mobil Listrik China Impor Mobil

Philippines Latest News, Philippines Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Menhan Swedia: Tindakan China terhadap Filipina di Laut China Selatan Ancam Keamanan GlobalMenhan Swedia: Tindakan China terhadap Filipina di Laut China Selatan Ancam Keamanan GlobalKepala pertahanan Swedia telah menyatakan kekhawatirannya atas manuver berbahaya yang berulang kali dilakukan Beijing terhadap kapal-kapal Filipina di Laut China Selatan. Dia mengatakan bahwa tindakan tersebut mengancam keamanan, merusak stabilitas dan menegaskan perlunya berinvestasi “demi...
Read more »

Nyanyian Rasis di Tengah Laga, Serbia Ancam Tinggalkan Piala EropaNyanyian Rasis di Tengah Laga, Serbia Ancam Tinggalkan Piala EropaSerbia ancam tinggalkan turnamen Piala Eropa 2024 karena nyanyian rasis di tengah laga Albania kontra Kroasia.
Read more »

Uni Eropa Ancam Tarif Impor Khusus Sampai 48% untuk Mobil Listrik CinaMobil listrik Cina mendapat subsidi negara yang tidak adil,kata Uni Eropa dan mengancam akan mengenakan bea impor khusus sampai 48%. Cina membantah dan menuduh proteksionisme Eropa.
Read more »

Uni Eropa Tuduh China Atas Insiden Maritim di Laut China SelatanUni Eropa Tuduh China Atas Insiden Maritim di Laut China SelatanBerita Uni Eropa Tuduh China Atas Insiden Maritim di Laut China Selatan terbaru hari ini 2024-06-21 10:13:55 dari sumber yang terpercaya
Read more »

Rusia Ancam Negara Raksasa Eropa, Perang Dunia 3 di Depan MataRusia Ancam Negara Raksasa Eropa, Perang Dunia 3 di Depan MataPerselisihan dunia dengan Rusia mengenai perang tak berkesudahan di Ukraina disebut telah memicu potensi Perang Dunia 3.
Read more »

Iran Ancam akan Beri Tanggapan Jika IAEA Setujui Resolusi Kecaman 3 Negara EropaIran Ancam akan Beri Tanggapan Jika IAEA Setujui Resolusi Kecaman 3 Negara EropaIran mengancam akan memberikan tanggapan pada Selasa (4/6) jika badan pengawas nuklir PBB (IAEA) menyetujui resolusi kecaman baru yang diusulkan oleh tiga negara Eropa meskipun ada tentangan dari Amerika Serikat, kata media Iran. 'Jika ada resolusi yang menentang Iran di Dewan Gubernur IAEA...
Read more »



Render Time: 2025-02-25 23:16:01