Investor optimistis bahwa permintaan akan minyak akan terus tinggi dan pengurangan pasokan oleh produsen terus berlanjut sehingga mendorong kenaikan harga minyak dunia.
Liputan6.com, Jakarta- Harga minyak dunia stabil pada perdagangan Jumat namun berada di jalur kenaikan lima pekan berturut-turut.
Didukung oleh pengurangan pasokan dari aliansi OPEC+ yang diumumkan awal bulan ini, kedua tolok ukur harga minyak dunia berada di jalur kenaikan mingguan sebesar 3,6 persen yang menjadikan kenaikan dalam lima minggu berturut-turut. Analis PVM Tamas Varga menjelaskan, investor melihat bahwa dalam waktu dekat ini kemungkinan Amerika Serikat terhindar dari resesi semakin nyata sehingga mendorong ekspektasi bahwa perekonomian akan membaik dan mendorong permintaan minyak mentah.
Dalam sebuah wawancara siaran pada hari Jumat, kepala Exxon Mobil Darren Woods mengatakan dia memperkirakan rekor permintaan minyak tahun ini dan tahun depan.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Cuaca kebanyakan kota besar diprakirakan cerah atau cerah berawanCuaca kebanyakan kota besar di Indonesia pada Jumat cerah atau cerah berawan menurut prakiraan cuaca Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika ...
Read more »
Harga Minyak Tergelincir, Investor Takut Permintaan Turun karena Suku Bunga The Fed NaikHarga minyak turun sekitar satu persen pada akhir perdagangan Kamis pagi WIB, setelah The Fed menaikkan suku bunga.
Read more »
Harga Minyak Mentah Rebound, Menuju US$ 85 Per BarelHarga minyak mentah naik pada hari Kamis (27/7/2023). Brent mencapai lebih dari US$ 84 per barel untuk pertama kalinya sejak April
Read more »
Harga Minyak Brent Naik ke Level Tertinggi Sejak April, Pasokan TertekanMinyak menetap lebih tinggi pada akhir perdagangan Jumat pagi WIB, dengan minyak mentah Brent melampaui US$84 dolar AS per barel.
Read more »
Harga Batu Bara, Emas, CPO, Hingga Minyak Jatuh BerjamaahHarga komoditas sangat volatile pada perdagangan Kamis (27/7/2023) dan hari ini, Jumat (28/7/2023).
Read more »