Timnas Indonesia memiliki rekor gemilang saat bertandang ke markas Brunei Darussalam di Bandar Seri Begawan
BOLASPORT.COM - Timnas Indonesia memiliki rekor gemilang saat bertandang ke markas Brunei Darussalam.
Seperti yang diketahui, Brunei Darussalam bakal menjamu Timnas Indonesia di Stadion Sultan Hassanal Bolkiah, Bandar Seri Begawan, Selasa pada Ronde Pertama Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.Pasalnya, Timnas Indonesia sukses mengantongi kemenangan 6-0 pada laga leg pertama.Sejak pertama kali bertemu pada 22 November 1977, Timnas Indonesia sudah akrab dengan kemenangan atas Brunei Darussalam.Hasilnya, Skuad Garuda menang delapan kali, kalah dua kali, dan imbang dua kali.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Nathan Tjoe-A-On Tonton Laga Indonesia Vs Brunei Darussalam, Langsung Dikenalkan ke Presiden JokowiPemain keturunan Indonesia, Nathan Tjoe-A-On, menyaksikan langsung duel Timnas Indonesia kontra Brunei Darussalam.
Read more »
Timnas Indonesia Menang Besar atas Brunei Darussalam, Media Vietnam Justru Anggap RemehTimnas Indonesia Menang Besar atas Brunei Darussalam, Media Vietnam Justru Anggap Remeh.
Read more »
Malam Raih Kemenangan, Timnas Indonesia Langsung Terbang ke Brunei Darussalam Siang IniTimna Indonesia terbang ke Brunei Darussalam siang ini usai meraih kemenangan.
Read more »
Timnas Indonesia Menang Telak atas Brunei Darussalam, Sandy Walsh: Harus Percaya Diri di Leg IISandy Walsh semringah timnas Indonesia menang 6-0 atas laga Brunei Darussalam pada leg I putaran pertama Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Read more »
Shin Tae-yong Janji Timnas Indonesia Masih Nafsu Bombardir Gawang Brunei Darussalam pada Leg ke-2Shin Tae-yong menegaskan Timnas Indonesia masih bernafsu memborbardir gawang Brunei Darussalam
Read more »
Perasaan Jordi Amat setelah Gagal Memperkuat Timnas Indonesia vs Brunei DarussalamJordi Amat tampak kecewa karena tak mampu membantu skuad Garuda. Bahkan ia berharap dapat berada di lapangan bersama rekan-rekan lainnya.
Read more »