Bursa Transfer Musim Panas: Harry Kane Jadi Target Utama Manchester United TempoBola
TEMPO.CO, Jakarta - Manchester United telah menjadikan penyerang Tottenham Hotspur Harry Kane sebagai target utama mereka dalam bursa transfer musim panas ini. Seperti dilaporkan Sunday Mirror pada Ahad, 9 April 2023, MU menjadi favorit untuk mendapatkan tanda tangan kapten timnas Inggris karena pesaing mereka Bayern Munchen enggan terlibat dalam perang penawaran.
Meski laporan menunjukkan bahwa manajer Erik ten Hag juga ingin membawa Jude Bellingham ke Old Trafford, Kane tetap menjadi prioritasnya.Karena Bayern masih mencari pengganti Robert Lewandowski, klub Jerman itu juga banyak dikaitkan dengan Kane, pencetak gol terbanyak Spurs. Namun banderol harga Kane yang lebih dari 100 juta pound atau sekitar Rp 1,85 triliun dianggap terlalu tinggi untuk klub Bavaria itu.Lewandowski bergabung dengan Barcelona musim panas lalu.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Legenda Manchester United Paul Scholes Sebut Harry Kane Tidak Akan Pindah ke Old TraffordLegenda Manchester United Paul Scholes menyebut Harry Kane sepertinya tidak akan pindah ke Old Trafford pada musim panas ini.
Read more »
Manchester United Gasak Manchester City, Erik ten Hag: Ini Hasil Kinerja TimManchester United mengalahkan Manchester City 2-1 pada lanjutan Liga Inggris 2022.2023 yang bertajuk Derby Manchester. Erik ten Hag lalu memuji kinerja Setan Merah....
Read more »
Erik Ten Hag: Maguire yang Sekarang, Bukanlah Maguire yang Dulu! - Bola.netManajer Manchester United, Erik Ten Hag memberikan pujian kepada Harry Maguire.
Read more »
MU Menang dan Raih Clean Sheet, Harry Maguire: Mantap Betul! - Bola.netKapten Manchester United, Harry Maguire mengaku puas dengan kemenangan timnya melawan Everton beberapa jam yang lalu.
Read more »
Gol Harry Kane bawa Tottenham Hotspur taklukkan BrightonGol dari Harry Kane membawa Tottenham Hotspur menaklukkan Brighton and Hove Albion dengan skor 2-1 pada pekan ke-30 Liga Inggris di Stadion Tottenham Hotspur, ...
Read more »
Gol Harry Kane Bawa Tottenham Tekuk Brighton, Perburuan 4 Besar MemanasGol dari Harry Kane membawa Tottenham Hotspur menaklukkan Brighton and Hove Albion dalam lanjutan Premier League dengan skor 2-1 di Stadion Tottenham Hotspur,
Read more »