BPPTKG imbau masyarakat agar waspada terhadap lahar akibat hujan di puncak Gunung Merapi.
Bagikan Facebook Twitter WhatsApp Linkedin Telegram A- A+ Bisnis.com, JAKARTA - Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi memperingatkan kepada masyarakat di sekitar Gunung Merapi terutama di hulu sungai agar waspada terhadap lahar akibat hujan hari ini, Jumat .
“Hujan di puncak #Merapi tanggal 17 Maret 2023 tercatat mulai pukul 15.04 WIB dengan total curah hujan 32 mm. Saat ini hujan masih berlangsung,” tulis BPPTKG. “Terjadi awan panas guguran pada 17 Maret 2023 pukul 18.07 WIB jarak luncur 1300m ke arah Barat Daya,” cuit akun Twitter BPPTKG.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
BPPTKG: Gunung Merapi 11 Kali Luncurkan Guguran Lava PijarBerdasarkan pengamatan pukul 00.00 sampai 06.00 WIB, guguran lava pijar Gunung Merapi meluncur ke arah barat daya.
Read more »
Hujan di Kawasan Gunung Merapi, Warga Diminta Waspada Bahaya Banjir LaharHujan deras mengguyur wilayah Gunung Merapi pada Jumat (17/3/2023) sore. Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi ( BPPTKG) Yogyakarta mencatat hujan terjadi sejak pukul 14.40 WIB.
Read more »
Cerita Dokter Forensik Soal Mbah Maridjan Tak Sujud Saat Meninggal di Merapi 2010Erupsi Gunung Merapi pada 26 Oktober 2010, saat itu Merapi memuntahkan awan panasnya dan memakan banyak korban tewas, termasuk juru Kunci merapi Mbah Maridjan
Read more »
Hujan Abu Tipis Gunung Merapi Landa Kawasan Kaliurang, Sleman Keluarkan Surat EdaranHujan Abu Tipis Gunung Merapi Landa Kawasan Kaliurang, Sleman Keluarkan Surat Edaran TempoTravel
Read more »
Awan Panas Guguran Gunung Merapi Kembali Meluncur 1 Kilometer Rabu PetangGunung Merapi di perbatasan Jawa Tengah dan Yogyakarta kembali meluncurkan Awan Panas Guguran, Rabu (15/3) pukul 17.14 WIB. Awan Panas Guguran meluncur sejauh 1 kilometer ke arah barat daya
Read more »