Messi bakal tampil berapa menit saat lawan Timnas Indonesia di Stadion GBK nanti? Sindonews Messi
Pertandingan Timnas Indonesia vs Argentina dijadwalkan berlangsung di Stadion Gelora Bung Karno Senayan, Jakarta, 19 Juni 2023. Dua hari lalu, Minggu , Federasi Sepak bola Argentina mengumumkan skuadnya untuk tur Asia di mana terdapat nama Lionel Messi.Animo masyarakat begitu tinggi menyaksikan laga bersejarah itu, terutama dengan kehadiran Lionel Messi di tim Argentina.
Menjawab pertanyaan itu, PSSI mengaku tidak punya gambaran mengingat keputusan memainkan seorang pesepak bola berada di tangan pelatih. Hanya saja, Anggota Exco PSSI Arya Sinulingga berharap Messi tidak cuma duduk di bangku cadangan saat Argentina melawan Indonesia.Dilihat dari kecenderungannya, Lionel Messi selalu tampil sebagai starter saat Timnas Argentina bentrok tim lain. Predikatnya sebagai kapten tim membuat sang superstar selalu diandalkan sejak menit pertama.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Keputusan di Tangan Scaloni, PSSI Ogah Janjikan Lionel Messi Tampil Lawan Timnas Indonesia - Bolasport.comPenampilan Messi, di stadion kebanggaan masyarakat Indonesia tentu amat dinantikan. Meski begitu, keputusan apakah Messi akan tampil atau tidak tentu sepenuhnya berada di tangan pelatih Scaloni
Read more »
Si Kembar Timnas Indonesia Siap Hadang Lionel Messi dkk - Bolasport.comMendapatkan panggilan dari Shin Tae-yong, Yance Sayuri tidak bisa menyembunyikan rasa bangganya. Pasalnya, dia berpeluang untuk bertanding melawan pemain bintang seperti Messi. Apa harapannya saat melawan mega bintang sepak bola itu?
Read more »
Jelang FIFA Matchday Timnas Indonesia vs Argentina, PSSI Ingatkan soal Euforia Kedatangan Lionel MessiTimnas Indonesia segera melakoni laga uji coba melawan Argentina di FIFA Matchday pada 19 Juni 2023 mendatang. Jelang agenda tersebut, Anggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI Arya Sinulingga mengingatkan penggemar sepak bola untuk tak terlalu bereuforia terhadap kedatangan Lionel Messi.
Read more »
Berikut Daftar Pemain Timnas Argentina yang Akan Bertanding Lawan Indonesia, Ada Lionel MessiTimnas Argentina mengumumkan Skuad Tim Tango yang akan bertanding dalam laga persahabatan FIFA Matchday termasuk lawan Indonesia, 19 Juni mendatang.
Read more »
Skuad Resmi Argentina vs Timnas Indonesia: Lionel Messi Ikut Serta, Penyerang Inter Milan Absen - Tribunnews.comSimak daftar skuad Timnas Argentina ketika melakoni laga FIFA Matchday 2023 di Asia melawan Australia dan Timnas Indonesia.
Read more »