Bareskrim Polri siap membantu Kepolisian Malaysia untuk mengungkap pengirim pasta gigi ganja ke Perdana Menteri Malaysia Anwar Ibrahim.
TEMPO.CO, Jakarta - Badan Reserse Kriminal Polri siap membantu Kepolisian Malaysia untuk mengungkap pengirim pasta gigi ganja ke Perdana Menteri Malaysia Anwar Ibrahim dan Menteri Perekonomiannya Rafizi Ramli. Namun, Bareskrim masih menunggu permintaan Kepolisian Malaysia atau Polis Diraja Malaysia .“Kami menunggu.
Kepala Polisi Sepang Wan Kamarul Azran Wan Yusof mengatakan paket itu berisi pasta gigi berlogo daun ganja. Di kemasan atasnya ada tulisan Happy Green.Paket itu berisi pasta gigi yang dibeli dari platform online dan dikirim oleh seseorang yang beralamat di Indonesia. Kamarul mengatakan, penggerebekan di kantor kurir itu dilakukan menyusul adanya laporan dari seorang petugas di kantor pemerintah. Ia menerima telepon yang mengabarkan tentang paket pasta gigi ganja tersebut.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Syarikat Islam Bersama Anwar Ibrahim Dukung PBB Lawan Islamofobia |Republika OnlineHamdan Zoelva menilai, penindasan yang nyata sekarang ini adalah Islamofobia.
Read more »
Band Radja Mau Dibunuh di Malaysia, Ian Kasela dkk Minta Perlindungan ke Bareskrim PolriPerlakukan tak mengenakan dialami personel Band Radja saat manggung di Johor Baru, Malaysia, pada Sabtu lalu (11/3). Ian Kasela dkk dicaci maki dan diancam dibunuh. Tak hanya itu, anak-anak para personel Band Radja yang masih kecil juga dibentak orang dewasa dengan kata kasar.
Read more »
Polisi Malaysia Temukan Pasta Gigi Mengandung Ganja Dikirim dari Indonesia, Salah Satu Penerima PM MalaysiaPolisi Malaysia menemukan pasta gigi yang mengandung ganja. Pasta gigi itu ternyata kiriman dari Indonesia.
Read more »
Profil Michelle Yeoh, Aktris Terbaik Piala Oscar 2023 asal MalaysiaMichelle Yeoh merupakan aktris legendaris asal Malaysia yang lahir di Ipoh, Malaysia.
Read more »