Kenaikan gaji para aparatur sipil negara (ASN) sebesar 8% pada 2024 tak akan membuat inflasi tahun depan naik.
Jakarta, CNBC Indonesia -
Ia memastikan, besaran kenaikan gaji para ASN, termasuk PNS itu sudah masuk ke dalam perhitungan besaran target inflasi dalam rancangan anggaran pendapatan dan belanja negara atau RAPBN 2024 sebesar 2,8%. Sehingga, tak akan membuat inflasi bergerak kembali di atas 3%. "Memasuki tahun politik, kami sangat berharap kebijakan ini murni bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan ASN dan TNI-Polri, bukan kebijakan yang bersifat populis," kata Suhardi.
Dia mengatakan fraksinya setuju dan mendorong kenaikan gaji ini. Dia meminta pemerintah untuk memberikan penjelasan lebih lanjut mengenai rencana tersebut."Golkar setuju dan mendorong kenaikan gaji ASN, sekaligus meminta penjelasan lebih komprehensif mengenai langkah pemerintah dalam mengantisipasi risiko deviasi pencapaian target inflasi," kata dia.Sementara itu, Fraksi PAN menyatakan mengapresiasi kenaikan gaji ASN, TNI-Polri sebesar 8% dan kenaikan gaji pensiun sebesar 12%.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Bantah Penyuka Sesama Jenis, Erie Suzan Tegaskan 11 Tahun Pacaran dengan PriaBantah Penyuka Sesama Jenis, Erie Suzan Tegaskan 11 Tahun Pacaran dengan Pria
Read more »
Ody Mulya Kini Dibawa Pergi, Istri Ungkap Pernikahannya Dulu Tak DirestuiOdy Mulya bantah diculik oleh keluarganya sendiri.
Read more »
Mahfud MD Tegaskan Kasus Transaksi Janggal Rp 349 T di Kemenkeu Tetap BergulirMahfud MD mengatakan sampai saat ini kasus transaksi janggal yang ada di lingkungan Kementerian Keuangan senilai Rp 349 triliun tak berhenti
Read more »
Indonesia Gagal Dapat Dana Pandemic Fund Putaran Pertama, Kemenkeu Buka SuaraKementerian Keuangan (Kemenkeu) berharap Indonesia bisa mendapatkan dana hibah dari Pandemic Fund di putaran kedua. Lantaran, diputaran pertama Indonesia tidak berhasil lolos.
Read more »
Video: Perjalanan Dinas PNS Dipantau Ketat Kemenkeu, Kenapa?Kementerian Keuangan memperketat pengawasan perjalanan dinas bagi pegawai negeri sipil.
Read more »
Kapolda: Alih Hak Gedung Wismilak tanpa Izin KemenkeuPolisi terus mengumpulkan bukti-bukti baru untuk mengungkap kejanggalan proses alih hak gedung Grha Wismilak di Surabaya.
Read more »