Bantah Beri Makan Ubi Busuk Lukas Enembe, KPK: Kami Selalu Jaga Kualitas Sajian TempoNasional
TEMPO.CO, Jakarta - Komisi Pemberantasan Korupsi atau KPK menyebut telah menunaikan hak-hak yang dimiliki oleh Gubernur Papua non-aktif Lukas Enembe selama berada di rumah tahanan. Selain itu, KPK juga membantah telah memberikan ubi busuk kepada politikus Partai Demokrat tersebut.Kepala Bagian Pemberitaan KPK Ali Fikri menyebut pengelolaan para tahanan selalu dilakukan secara patut sesuai pedoman yang berlaku. Termasuk, kata dia, dalam rangka pengelolaan makanan dan minuman para tahanan KPK.
“Sehingga terkait isu yang sengaja disebarkan pihak-pihak tertentu bahwa suadara Lukas Enembe diperlakukan tidak layak, kami pastikan isu tersebut tidak benar,” kata Ali.Selain itu, Ali menyebut KPK juga selalu bersiaga selama 24 jam penuh memonitor kondisi kesehatan Lukas Enembe. Ia mengatakan tim medis KPK juga bersiaga bila Lukas Enembe mengalami keluhan terhadap kesehatannya.“Bahkan, kami fasilitasi juga untuk membawanya check-up di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat Gatot Soebroto,” kata Ali.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Lukas Enembe Ngaku Diberi Ubi Busuk di Rutan, KPK Bantah KerasPengacara Lukas Enembe mengungkap kliennya mendapatkan perlakuan buruk saat menjalani penahanan di Rutan KPK. KPK menepis mentah-mentah.
Read more »
KPK bantah sajikan ubi busuk kepada Lukas EnembeKomisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menegaskan menu para tahanan di Rumah Tahanan (Rutan) KPK selalu layak santap dan membantah tudingan menyajikan ubi busuk ...
Read more »
Bantah Beri Makan Lukas Enembe Ubi Busuk, KPK: Jangan Bayangkan Ada KemewahanKuasa hukum Gubernur Papua non aktitf Lukas Enembe menuding KPK memberikan makan kliennya ubi busuk. KPK pun membantah tudingan tersebut.
Read more »
KPK Bantah Sajikan Ubi Busuk ke Lukas Enembe di Rutan: Kami Hormati Hak Tahanan Sesuai MenunyaKPK membantah terkait pemberian ubi busuk kepada Gubernur Papua nonaktif Lukas Enembe selama di dalam tahanan.
Read more »
KPK Bantah Beri Makanan Gubernur Papua Nonaktif Lukas Enembe Berupa Ubi BusukKomisi Pemberantasan Korupsi (KPK) membantah memberikan makanan berupa ubi busuk untuk Gubernur Papua Nonaktif Lukas Enembe.
Read more »
Usut Kasus Korupsi Lukas Enembe, KPK Periksa Pejabat Asuransi ManulifeKPK terus mengusut kasus dugaan suap dan gratifikasi terkait pekerjaan atau proyek yang bersumber dari APBD Provinsi Papua yang melibatkan Gubernur Lukas E...
Read more »