Band Rock Jepang RADWIMPS Gelar Konser Perdana di Jakarta, Tiket Mulai Dijual Hari Ini TempoSeleb
TEMPO.CO, Jakarta - Band rock ternama Jepang, RADWIMPS akan menggelar konser pertama mereka di Jakarta pada Minggu, 30 Juli 2023 di Basket Hall Senayan GBK. Tiket konser yang menjadi bagian dari rangkaian RADWIMPS Asian Tour 2023 ini mulai dijual pada hari Senin, 10 April 2023 pukul 10.00 WIB secara eksklusif di www.radwimpsinjakarta.com.Tur kali ini dilangsungkan dalam rangka merayakan kembalinya RADWIMPS ke kancah internasional untuk pertama kalinya dalam 3 tahun setelah pandemi.
Harga Tiket Konser RADWIMPS di JakartaTiket konser RADWIMPS Asian Tour 2023 di Jakarta dapat dibeli mulai hari ini dengan dua kategori seharga Rp 850.000 dan Rp 1.250.000 . Konser ini dipromotori oleh PK Entertainment dan SOZO.Perjalanan Karier RADWIMPSDibentuk pada 2001 dengan debut label utama pada 2005, RADWIMPS telah mengumpulkan basis penggemar yang luas, yang utamanya generasi muda.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Berburu Kaus Band di Rock Market 2023Ekshibisi bertajuk Rock Market 2023 belangsung di Deloret Cafe, Antasari, Jakarta Selatan pada Sabtu (8/4).
Read more »
Kemarin, Tesla Model Y dirilis lalu RADWIMPS akan ke JakartaTesla Model Y diluncurkan diam-diam, fitur lirik real time YouTube Music lalu RADWIMPS akan gelar konser di Jakarta menjadi sebagian berita menarik pada Sabtu ...
Read more »
Heboh Kabar Coldplay Bakal Konser di JakartaMedia sosial dihebohkan dengan kabar Coldplay bakal ke Jakarta. Benarkah?
Read more »
3 Hal Menarik tentang Lee Seung Gi yang akan Konser di JakartaAktor dan penyanyi Korea Selatan, Lee Seung Gi akan konser di Jakarta, pada 24 Juni 2023
Read more »
Kabar Coldplay Konser di GBK Gegerkan LinimasaBand kenamaan asal Inggris, Coldplay, dikabarkan akan konser di Jakarta, tepatnya di stadion Gelora Bung Karno (GBK) menjelang akhir tahun 2023 ini.
Read more »