Arus Balik Lebaran 2023: Diskon Tarif 20 Persen di 12 Ruas Tol Berlaku Hari Ini TempoOtomotif
TEMPO.CO, Jakarta - Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat dan Badan Usaha Jalan Tol memberikan diskon tarif untuk 12 ruas jalan tol untuk membantu kelancaran arus balik Lebaran 2023. “Diskon ini diharapkan dapat dimanfaatkan masyarakat untuk kembali ke Jakarta dengan lancar,” kata Sekretaris Badan Pengatur Jalan Tol Kementerian PUPR Triono Junoasmono, Minggu, 23 April 2023. Penerapan diskon tarif tol terjauh sebesar 20 persen diberlakukan pada 27 April pukul -6.
“Dengan adanya penerapan diskon tarif tol pada arus balik Lebaran ini diharapkan masyarakat lebih bijak dalam memilih waktu pulang kembali ke Jakarta agar tidak terjadi peumpukan kendaraan di jalan tol,” kata Triono. Sebelumnyam diskon tarif tol sebesar 20 persen diberikan oleh PT Jasa Marga Tbk untuk ruas Tol Jakarta-Cikampek pada 27-29 April 2023. Diskon ini berlaku di Gerbang Tol Cikampek Utama dan Gerbang Tol Kalihurip Utama.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Bersiap, Arus Balik Lebaran 2023 Diprediksi dalam Dua GelombangPrediksi puncak arus balik Lebaran 2023 akan terjadi pada 24-25 April 2023, berikut penjelasannya.
Read more »
Mayoritas Kecelakaan Saat Mudik Lebaran Terjadi Sore HariTercatat ada 1.457 kecelakaan yang terjadi saat arus mudik Lebaran 2023 periode 18-23 April 2023.
Read more »
Kemenkumham Minta ASN Gunakan Skema Cuti Tahunan untuk Tunda Perjalanan di Puncak Arus BalikAparatur Sipil Negara Kemenkumham diminta menunda perjalanan ke Jakarta untuk menghindari puncak arus balik Lebaran 2023.
Read more »
Puncak Arus Balik Hari Ini, ASDP: Tiket Penyeberangan Masih TersediaPuncak Arus Balik Hari Ini, ASDP: Tiket Penyeberangan Masih Tersedia TempoBisnis
Read more »
Kapolri Perintahkan Jajaran: Siap Siaga Hadapi Pergeseran Arus BalikKapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memerintahkan jajarannya untuk tetap siaga mengamankan arus balik libur Lebaran 2023.
Read more »