Anas Urbaningrum bakal kembali terjun ke politik usai bebas murni dari penjara. Tapi, hak politik Anas masih dicabut selama lima tahun. Lalu bagaimana?
Anas mengungkap, bebas murni, dia bakal kembali terjun ke politik. Anas diketahui dekat dengan loyalis di Partai Kebangkitan Nusantara atau PKN, yang dipimpin oleh Gede Pasek.
Berdasarkan jejak hukumnya, Anas dihukum 8 tahun penjara, setelah hukumannya disunat oleh Mahkamah Agung dari 14 tahun penjara. Selain dihukum 8 tahun penjara, hak politik Anas Urbaningrum juga dicabut. Dia dilarang dipilih selama lima tahun sejak bebas dari penjara. Kala itu, putusan PK ini diadili oleh Wakil Ketua MA Bidang Nonyudisial hakim agung Sunarto. Adapun anggota majelis adalah Andi Samsan Nganro dan Prof M Asikin.
Berdasarkan laman antikorupsi.org, hak politik adalah salah satu rumpun hak asasi manusia sebagaimana diatur Pasal 25 Kovenan Internasional tentang Hak-hak Sipil dan Politik. Pencabutan hak politik, khususnya hak untuk dipilih sebagai pejabat publik, adalah bentuk dari hukuman karena pelaku tidak amanah dalam memegang jabatan publik dan agar pelaku tidak bisa lagi menyalahgunakan wewenangnya.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Anas Urbaningrum Datangi Bapas Bandung Urus Bebas Murni |Republika OnlineAnar Urbaningrum mendatangi Bapas Bandung untuk mengurus pembebasan murninya.
Read more »
Hari Ini Anas Urbaningrum Bebas Murni, Simpatisan Datang MenyambutBeritaJabar Hari Ini Anas Urbaningrum Bebas Murni, Simpatisan Datang Menyambut bebasmurni anasurbaningrum
Read more »
Kepala Bapas: Anas Urbaningrum Resmi Bebas Murni |Republika OnlineAnas Urbaningrum tidak melakukan pelanggaran selama masa pembebasan bersyarat.
Read more »
Anas Urbaningrum Bebas Murni: Saya Akan Masuk Kolam Politik LagiAnas Urbaningrum bebas murni setelah menjalani cuti menjelang bebas (CMB) selama 3 tahun. Usai bebas murni, Anas mengaku akan kembali terjun ke dunia politik.
Read more »
Bapas Bandung sebut Anas Urbaningrum bebas murniMasa cuti menjelang bebas Anas Urbaningrum sebetulnya telah berakhir pada Minggu (9/7). Namun, pemberian surat bebas murni baru diberikan kepada Anas hari ini.
Read more »
Ditanya Apa Ada Rencana Temui SBY Usai Bebas, Ini Jawaban Anas Urbaningrum |Republika OnlineAnas Urbaningrum sebut rencana pertemuan dengan SBY tunggu mimpi dulu.
Read more »