Larangan tersebut membuat penggunaan paspor AS untuk bepergian ke, dari, atau melalui Korea Utara menjadi ilegal, kecuali telah divalidasi secara khusus untuk kepentingan nasional yang mendesak.
Liputan6.com, Washington - Amerika Serikat memperpanjang larangan penggunaan paspor AS untuk bepergian ke Korea Utara hingga satu tahun lagi. Hal tersebut diumumkan oleh Kementerian Luar Negeri AS pada Selasa .
BACA JUGA: Korea Utara: Perjanjian antara AS, Korea Selatan dan Jepang di Camp David Tingkatkan Kemungkinan Perang Termonuklir BACA JUGA: Donald Trump Siap Menyerahkan Diri Demi Hadapi Dakwaan Persekongkolan Ilegal Mengubah Hasil Pemilu Georgia Baca JugaKebijakan ini pertama kali diberlakukan pada masa pemerintahan Donald Trump oleh mantan Menteri Luar Negeri Rex Tillerson pada tahun 2017 menyusul kematian mahasiswa AS Otto Warmbier dan terus diperpanjang sejak saat itu.
Kelompok-kelompok kemanusiaan telah menyatakan keprihatinannya mengenai dampak larangan awal dan perpanjangannya terhadap pemberian bantuan kepada Korea Utara, yang merupakan salah satu negara paling membutuhkan di dunia.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
- Amerika Serikat Gelar Latihan Militer Gabungan Antisipasi Ancaman Korea UtaraUji coba rudal terbaru terjadi ketika Korea Selatan dan Amerika Serikat memulai latihan musim panas Ulchi Freedom Shield pada hari ini. Latihan ini dirancang untuk meningkatkan tanggapan bersama mereka terhadap ancaman nuklir dan rudal Korea Utara yang berkembang.
Read more »
Korea Utara: Perjanjian antara AS, Korea Selatan dan Jepang di Camp David Tingkatkan Kemungkinan Perang TermonuklirAS, Korea Selatan, dan Jepang sepakat untuk memperdalam kerja sama militer dan ekonomi seiring dengan upaya mereka memproyeksikan persatuan dalam menghadapi meningkatnya kekuatan China dan ancaman nuklir Korea Utara.
Read more »
Polisi: Peretas Korut Menarget Latihan Militer AS-Korea SelatanKepolisian Korea Selatan, Minggu (20/8), mengatakan bahwa sejumlah peretas Korea Utara diduga menarget latihan militer bersama Amerika Serikat (AS) dan Korea Selatan yang digelar pekan ini.
Read more »
Korea Utara Tiba-tiba Batalkan Penerbangan Komersial Pertama Pascapandemi Covid-19ir Koryo, tiba-tiba memba tiba-tiba membatalkan penerbangan komersial pertamanya pancapandemi Covid-19 di menit-menit terakhir pada Senin (21/8/2023).
Read more »
Korea Utara Mengisyaratkan Kembali Luncurkan SatelitPihak Pyongyang memberitahu Penjaga Pantai Jepang, mereka berencana meluncurkan satelit sekitar 24-31 Agustus.
Read more »