Allahumma shoyyiban nafi’an artinya memohon kepada Allah SWT agar diturunkan hujan yang bermanfaat.
Liputan6.com, Jakarta Allahumma shoyyiban nafi’an artinya perlu dipahami umat Islam. Bacaan tersebut mungkin cukup familier di telinga sebagian muslim, yaitu sebagai doa turun hujan. Doa ini merupakan perwujudan rasa syukur manusia atas nikmat yang diberikan Allah SWT.Dalam Al-Quran dijelaskan bahwa hujan merupakan cara Allah SWT untuk menyuburkan tanah, sehingga dapat ditumbuhi tanaman.
Jadi, allahumma shoyyiban nafi’an artinya ya Allah, turunkanlah pada kami hujan yang bermanfaat. Allahumma shoyyiban nafi’an artinya merupakan doa saat turun hujan. Selain itu, kamu juga bisa melafalkan doa turun hujan berikut ini:Allahumma shayyiban haniyya wa sayyiban nafi'a. Artinya: "Wahai Tuhanku, jadikan ini hujan terpuji kesudahannya dan menjadi aliran air yang bermanfaat".
Allahumma haawalaina wa laa 'alaina. Allahumma 'alal aakami wal jibaali, waz-zhiroobi, wa buthunil awdiyati, wa manaabitisy syajari. اُطْلُبُوا اسْتِجَابَةَ الدُّعَاءِ عِنْدَ ثَلَاثٍ : عِنْدَ الْتِقَاءِ الْجُيُوشِ ، وَإِقَامَةِ الصَّلَاةِ ، وَنُزُولِ الْغَيْثِ
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Doa Allahumma Yassir Wala Tu'assir Artinya Memohon Kemudahan, Begini MengamalkannyaDoa allahumma yassir wala tuassir artinya permohonan tulus agar dimudahkan dalam menghadapi berbagai urusan hidup.
Read more »
Riba Menurut Bahasa Artinya Tambahan atau Tumbuh, Ketahui Macam-Macam dan DampaknyaDalam Islam, hukum riba adalah haram, atau dilarang.
Read more »
5 Doa Turun Hujan dan Artinya, Waktu Mustajab untuk BerdoaDoa turun hujan dapat dinukil dari bacaan doa yang pernah dicontohkan Rasulullah SAW dalam haditsnya. Selain itu, berikut 5 versi doa lain yang bisa diamalkan.
Read more »
Fastabiqul Khairat Artinya Apa? Ini Penjelasan dan ContohnyaFastabiqul khairat artinya berlomba-lomba dalam hal kebaikan. Caranya adalah dengan memperbanyak ibadah dan menjauhi larangan Allah SWT.
Read more »
Address Artinya Ada 17 dalam Bahasa Indonesia, Simak Contoh KalimatnyaAddress artinya paling umum dalam bahasa Indonesia adalah untuk mendeskripsikan sebuah alamat.
Read more »
Al-Latif Artinya Allah Yang Maha Lembut, Simak Perilaku MeneladaninyaAl-latif artinya dzat yang maha lembut.
Read more »