Kekeringan di Bali meluas dari sebelumnya 14 kecamatan menjadi 15 kecamatan.
Liputan6.com, Bali - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika Denpasar menyebutkan, hal itu terjadi lantaran sudah 80 hari kawasan tersebut tak diguyur hujan."Secara umum di Bali berada pada kategori masih ada hujan hingga kekeringan ekstrem," kata Koordinator Bidang Data dan Informasi BMKG Wilayah III Denpasar I Nyoman Gede Wiryajaya di Denpasar, Bali, Jumat .
BMKG menerbitkan peringatan dini kekeringan di Bali yang berlaku selama dasarian atau per 10 hari yang akan diperbarui berdasarkan pengamatan terbaru BMKG.Gede Wiryajaya mengungkapkan, kecamatan yang paling lama mengalami kekeringan adalah Kubu, Kubutambahan, dan Kintamani.Meskipun kekeringan di Bali meluas, kata dia, potensi terjadinya hujan di sejumlah titik di Bali terbuka lebar yang diperkirakan terjadi hingga 30 September 2023.
Sebelumnya, BMKG memperkirakan puncak musim kemarau di Bali terjadi pada Juli-Agustus 2023 yang dipengaruhi fenomena El Nino * Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
80 Hari Bali Tak Turun Hujan, Tiga Kabupaten di Bali Terancam KekeringanBadan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Wilayah III Denpasar mengeluarkan peringatan dini kekeringan di wilayah Provinsi Bali, update Rabu (20/9).
Read more »
Sudah 80 Hari Tak Turun Hujan, Tiga Kabupaten Bali Terancam KekeringanBMKG wilayah Denpasar menerbitkan peringatan dini kekeringan di Bali, di mana ada tiga daerah yang sudah tak turun hujan berturut-turut hingga 80 hari.
Read more »
BMKG Denpasar: Kekeringan di Bali meluas menjadi 15 kecamatanBadan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Denpasar menyebutkan kekeringan di Bali meluas dari sebelumnya 14 menjadi 15 kecamatan, karena selama 80 ...
Read more »
BMKG Denpasar Sebut Kekeringan di Bali Meluas Menjadi 15 KecamatanBMKG Denpasar menyebutkan, kekeringan di Bali meluas menjadi 15 kecamatan karena selama 80 hari tidak turun hujan
Read more »
Overstay 813 Hari, Bule Rusia Diusir dari BaliImigrasi Denpasar mendeportasi seorang bule Rusia bernama Maksim Zhiltsov karena menyalahi izin tinggal atau overstay selama dua tahun lebih atau 813 hari.
Read more »
Viral Lagi, Bule Naik Motor di Bali Tak Pakai Helm Mengamuk Saat di Hentikan PolisiVideo viral bule diberhentikan polisi karena tidak menggunakan perlengkapan keselamatan yaitu helm saat naik motor. Namun sang bule tidak terima dengan tindakan polisi tersebut dan malah ingin memberikan uang kepada polisi tersebut.
Read more »