Timnas Indonesia akan bertemu tim-tim macan Asia di Piala Asia 2023 Qatar.
yang digelar awal tahun depan di Qatar. Berikut dua fakta menarik skuad Garuda yang akan menghadapi tim-tim kuat Asia.2023 di Qatar. Ini merupakan partisipasi kelima skuad Garuda dalam turnamen sepak bola paling elite antarnegara Asia tersebut.
Pada saat drawing dilakukan di Doha pada 11 Mei 2023 lalu, Timnas Indonesia adalah tim dengan peringkat FIFA terendah untuk peserta Piala Asia 2023, yaitu peringkat 149 dalam ranking FIFA.Di putaran final Piala Asia 2023, Timnas Indonesia akan menghadapi tim-tim kuat dalam Grup D, yakni Jepang, Irak, serta rival berat di Asia Tenggara, Vietnam.
Timnas Indonesia akan berhadapan dengan Irak dalam pertandingan pembuka di Ahmad bin Ali Stadium, Al Rayyan, Qatar pada 15 Januari 2024. Selanjutnya, pasukan Shin Tae-yong akan menghadapi Vietnam sebagai lawan kedua di Abdulah bin Khalifa Stadium, Doha, pada 19 Januari 2024. Laga terakhir di grup akan melibatkan Tim Garuda melawan tim yang tampil mengejutkan di Piala Dunia 2022 Qatar lalu, Jepang di Ahmad bin Ali Stadium pada 24 Januari 2024.Ini berarti akan ada enam juara grup, enam runner-up, serta enam tim peringkat ketiga terbaik yang akan melanjutkan perjalanan setelah fase grup berakhir.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Kabar Baik untuk Timnas Indonesia, Cyrus Margono OTW Jadi WNI, Tambahan Amunisi Garuda di Piala AsiaKabar gembira datang dari pemain keturunan Indonesia, Cyrus Margono. Sang kiper segera menjadi WNI. Tambahan amunisi Garuda di Piala Asia 2023.
Read more »
Jelang Piala Asia 2023, Rival Timnas Indonesia Contek Cara Skuad Garuda untuk Perkuat TimnyaJelang Piala Asia 2023, Rival Timnas Indonesia Contek Cara Skuad Garuda untuk Perkuat Timnya
Read more »
Kekuatan Timnas Indonesia Diakui Jepang, Sang Pelatih sampai Bilang BeginiPelatih Jepang, Hajime Moriyasu menaruh hormat kepada Timnas Indonesia menjelang perhelatan Piala Asia 2023.
Read more »
Menolak Kalah Lawan Timnas Indonesia, Vietnam Jajal Kekuatan 3 Raksasa AsiaVietnam mulai serius jelang berjumpa Timnas Indonesia di dua turnamen besar dalam waktu dekat ini.
Read more »
Timnas Indonesia Hadapi Brunei di Laga Kualifikasi Piala Dunia 2026, Jordi Amat: Sangat KrusialJordi Amat menyambut antusias laga babak pertama Kualifikasi Piala Dunia 2026 timnas Indonesia kontra Brunei Darussalam.
Read more »