Sedikitnya 17 WNI dilaporkan hilang setelah kapal nelayan berbendera Cina tenggelam di Samudera Hindia pada Selasa pagi, 16 Mei 2023.
TEMPO.CO, Jakarta - Kapal nelayan berbendera Cina tenggelam di Samudera Hindia pada Selasa pagi, 16 Mei 2023. Menurut laporan dari media Cina, CCTV, sebanyak 39 orang awak kapal hilang. Mereka berasal dari Cina 17 orang, Indonesia 17 orang dan lima orang lainnya dari Filipina.Presiden Xi Jinping memerintahkan pencarian terhadap awak kapal nelayan Cina yang hilang, namun korban belum ditemukan. Cina telah mengerahkan dua kapal komersial untuk membantu operasi pencarian dan penyelamatan.
Mereka juga berkoordinasi dengan tim SAR yang beroperasi di dekat lokasi terakhir kapal tersebut berada.Kapal Lupenglaiyuanyu No 8 berbasis di provinsi pantai timur Shandong dan dioperasikan oleh Penglai Jinglu Fishery Co. Ini adalah salah satu perusahaan perikanan besar milik negara China. Kapal tersebut diizinkan menangkap cumi-cumi terbang neon dan saury Pasifik, menurut data dari Komisi Perikanan Pasifik Utara.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Kapal Nelayan China Tenggelam di Samudera Hindia, 17 WNI Hilang!Presiden China Xi Jinping telah memerintahkan pihak berwenang untuk mencari korban yang hilang.
Read more »
Kapal Penangkap Ikan China Tebalik, 17 WNI Dinyatakan HilangSebuah kapal penangkap ikan China telah terbalik di Samudera Hindia tengah.
Read more »
Kapal ikan China terbalik di Samudra Hindia, 17 awak kapal WNI 'belum ditemukan', operasi pencarian digencarkan - BBC News IndonesiaKapal penangkap ikan milik China ditemukan terbalik di Samudra Hindia. Dari 39 awak kapal yang 'belum ditemukan', terdapat 17 orang Warga Negara Indonesia (WNI).
Read more »
Cina Luncurkan Proyek Percontohan Ciptakan Budaya Punya Anak |Republika OnlineAsosiasi Keluarga Berencana Cina telah meluncurkan proyek di 20 kota tahun lalu.
Read more »
WNI Jadi Korban Pembunuhan di Malaysia, Mayat Ditemukan di Tangki LimbahPolisi Malaysia mencari pasangan suami istri untuk membantu penyelidikan terkait pembunuhan seorang WNI yang mayatnya ditemukan di tangki limbah.
Read more »
Diduga Terlibat Distribusi Narkoba, 2 Wanita WNI Ditangkap di Arab SaudiDua wanita WNI bersama seorang warga negara Bangladesh ditangkap oleh otoritas Arab Saudi terkait praktik distribusi narkotika ilegal jenis amfetamin.
Read more »